Gerak Cepat Dishub Pasang Lampu PJU di Gantarang, Warga Beri Jempol 

  • Bagikan
Gerak Cepat Dishub Pasang Lampu PJU di Gantarang, Warga Beri Jempol 

Bulukumba,PO – publikasionline.id, Pemeliharaan & Perbaikan PJU,dinas perhubungan kabupaten Bulukumba.melakukan perbaikan Penerangan Jalan Umum (PJU) di dua desa kecamatan gantarang,desa Bonto Raja dan desa gattareng kecamatan gantarang kabupaten bulukumba.sabtu 08 Februari 2025.

Penerangan jalan umum ( PJU ),
Sebagai alat bantu navigasi pengguna jalan, Meningkatkan keselamatan dan kenyamanan pengguna jalan, khususnya pada malam hari, Mendukung keamanan lingkungan,Memberikan keindahan lingkungan jalan.

Ambo sakka warga dusun sawere berterima kasih banyak kepada pemerintah kabupaten Bulukumba dinas terkait dalam hal ini perhubungan yang telah memperbaikinya lampu jalan di depan rumah saya di dusun sawere desa bontoraja kecamatan gantraang

BACA JUGA  Tugas Pengabdian, KKN UINAM Gelar Seminar di Bulukumba

Soalnya sebelum ada terpasang penerangan lampu jalan di depan rumah saya di dusun sawere, sudah banyak korban jatuh dan bahkan jatuh turun ke solokan gara-gara jalan sempit akibat pinggiran jalan longsor dan gelap gulita juga kalau malam,lanjut

Sukur alhamdulillah selama sudah ada penerangan lampu jalan di depan rumah saya,sudah tidak ada lagi korban jatu kalau malam gara-gara gelap,tutupnya

BACA JUGA  Polisi Amankan Pasutri di Bulukumba,ini Gegaranya

Kepala dinas perhubungan kabupaten Bulukumba Andi Baso Bintang melalui
Kepala seksi sarana dan prasarana di dinas perhubungan Ilham yang dikonfirmasi wartawan melalui whatsapp membenarkan kalau ada tiga unit PJU yang kami perbaiki di dua desa kecamatan gantarang,

Berawal saya mendapat laporan dari salah satu warga desa bontoraja kalau ada berapa titik di desa bontoraja dan desa gattareng butuh perbaikan PJU,jadi setelah saya mendapat laporan tersebut, saya langsung arahkan anggota saya ke lokasi tersabut guna menindaklanjuti laporan warga,lanjut

BACA JUGA  Personil Polsek Rilau Ale Ngobar Bersama Warga

Kita sudah pasang dan perbaiki kemarin,dimana salah satu titik itu di depan masjid Jabal Nur sawere desa bontoraja kecamatan gantarang.tutup Cepot sapaan akrab Ilham.

(Iswanto)

  • Bagikan